Jumat, 24 April 2015

belajar membuat soal



Pada hari ini, Jumat (24 April 2015) guru di sekolah kami belajar bersama mengenai pembuatan soal, tercatat ada sebanyak 35 guru. Soal yang dipelajari kali ini agak lain dari biasanya, mengapa? Ya karena soal yang dibuat adalah soal berbasis online dan offline.
Memang, program yang digunakan bukanlah program baru yang sering anda sekalian ketahui, yaitu menggunakan Proprofs dan quizcreator.



0 komentar:

Posting Komentar

Mencari hasil penelitian menggunakan publish or perish

Sebagai guru, kita tentunya harus senantiasa mengembangkan pengetahuan dan membaca artikel yang ada pada jurnal secara rutin. Hal ini diguna...